Sumedang – Sinergitas dalam melaksanakan tugas Negara antara TNI – Polri terwujud dengan kerjasama antara Bhabinkamtibmas Cileles Polsek Jatinngor Polres Sumedang Polda Jabar AIPDA CHEVI RIAN bersama Babinsa Cileles koramil Jatinangor Kabupaten Sumedang. Kamis (25/05/2023).
Bhabinkamtibmas berkoordinasi dengan aparatur Pemerintahan Desa Cileles salah satunya dengan Bapak Asep Muhamad Mahmudin sebagai Sekdes Cileles di Kantor Desa Cileles serta menjalin komunikasi terkait program-program kerja serta evaluasi Kamtibmas di wilayah Desa Cileles agar memberikan input terkait informasi kegiatan-kegiatan di wilayah Desa, Bersama-sama menciptakan wilayah Desa yang kondusif dengan mencegah timbulnya permasalahan serta mencari solusi atas setiap permasalahan yang terjadi di masyarakat.
Kapolsek Susukan AKP Dadang Sudiantoro,.S.H,. M.H. mengatakan Kegiatan komunikasi sosial yang dilakukan Babinsa dan Babinkamtibmas tersebut merupakan salah satu pelaksanaan metode sambang yang bertujuan untuk meningkatkan kebersamaan TNI – POLRI bersama Masyarakat sehingga nantinya kedepan akan mempermudah dalam melakukan koordinasi guna menangani permasalahan yang timbul di wilayah desa binaanya.
Babinsa dan Bhabinkamtibmas selalu bekerjasama dengan seluruh lapisan masyarakat, untuk saling tukar pikiran serta informasi yang ada di masyarakat, bila ada masalah kamtibmas yang muncul kita bisa cepat carikan solusi penyelesaiannya.
Sementara itu Masyarakat Desa mendapat kunjungan dari Babinsa dan Bhabinkamtibmas mengaku senang sering berkunjung, apalagi kehadiran TNI Polri dapat memberikan rasa aman di lingkungan. tutup chevi rian
Leave a Reply