Personal Polsek Klari Cek TKP Kebakaran Yang Di Duga Konsleting Listrik

beritatandas.id, Polres Karawang Polda Jabar – Personel Polsek Klari mendatangi TKP Kebakan Rumah milik Sdr. UJANG NURDIN yang berlokasi di Dusun Cibalado RT 030/008, Desa Gintungkerta, Kecamatan Klari, Kabupaten Karawang. Selasa (09/05/23).

Dalam keteranganya Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono melalui Kapolsek Klari Kompol Hidayat, S.H., menyampaikan, kebakaran tersebut terjadi sekira pukul 21.30 malam diduga kebakaran akibat dari konsleting aliran listrik.

“Diduga kebakaran tersebut berawal dari konsleting aliran listrik, awal mula menurut keterangan Saksi 1 bahwa kejadian kebakaran tersebut diketahui setelah terdengar suara berisik di ruangan dapur, lalu Saksi 1 mengeceknya dan melihat sudah ada api di atap plapon,”

Tambahnya, Kemudian Saksi 1 membangunkan UJANG NURDIN, yang sedang tidur di kamar, dan memanggil Saksi 2 dan Saksi 3 untuk memadamkan api dengan dibantu oleh warga sekitar.

“Kebakaran tersbut tidak memakan korban dan kerugiaan atas kejadian tersebur diperkirakan mencapao kurang lebih sebesar Rp. 20.000.000,”,pungaksnnya

Tindakan personel Polsek Klatri mendatangi TKP, Berkoordinasi dengan Pihak Damkar Kab. Karawang, Membantu memadamkan api yang masih menyala bersama – sama dengan warga dan Damkar Kab. Karawang, Mengamankan TKP,. Mencari keterangan saksi dan korban, Mengamankan barang bukti serta  membuat laporan kejadian.

( Humas Polsek Klari Polres Karawang Polda Jabar )

Exit mobile version