Cangkuang – Ps. Kanit Samapta Polsek Cangkuang Polresta Bandung Bripka Cecep Nurdin A.S., melaksanakan giat Strong Point pelayanan masyarakat pagi hari.
Titik Strong Point pagi ini di Depan SDN Karangsetra Jalan Soreang Banjaran, untuk menyebrangkan Anak Sekolah Dasar Karangsetra RT 06/01 Desa Ciluncat Kec Cangkuang.
“Kami hadir untuk memberikan pelayanan masyarakat , Menyebrangkan Anak Sekolah, Selasa, (15/8/2023).
Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Cangkuang Iptu H. Yusup Juhara, S.H., sesuai dengan Plooting bahwa setiap pagi pada jam masuk sekolah, personil harus sudah menempati di titik Strong Point.
“Berikan pelayanan terbaik dalam melayanai anak sekolah dasar yang akan masuk sekolah,” kata Kusworo
Kapolsek Cangkuang Iptu H. Yusup Juhara, S.H., mengatakan bahwa ada lima titik strong point diwilayah hukum Polsek Cangkuang.
“Pertigaan Desa Tanjungsari, Pertigaan Cangkuang Hadas Tv, Pertigaan Ciluncat, Bundaran Ciluncat dan Pertigaan Citaliktik Desa Pananjung,” pungkasnya.
“Namun Alhamdulillah, Kanit Patroli beserta warga gotong royong mengevakuasi Mobil yang mogok tersebut sehingga kemacetan dapat dihindari,” ujar H. Yusup.
Lanjut Cecep, bahwa Mobil mogok tersebut kami evakuasi sementara ke lahan luas untuk dilakukan perbaikan, serta untuk menghindari kemacetan/kepadatan arus lalu lintas, pungkasnya
Leave a Reply