Sumedang – Bhabinkamtibmas Polsek Sumedang Selatan Polres Sumedang Polda Jabat AIPTU YADI ROKHAEDI dan Babinsa Kel Kotakulon Serda Darojat melaksanakan kegiatan Bansos kepada warga yang menderita sakit Berupa Sembako. Rabu (10/05/2023).
paket sembanko tersebut berupa :
– Minyak Goreng
– Gula Pasir
– Susu Klimer
– Energen
– mi instan
– Kecap dll
Bansos tersebut diberikan kepada Warga RW 04 An. ASEP CANDRA Umur 38 Thn Lingk Palasari RT 02 /14 Kel Kotakulon kecamatan Sumedang Selatan Kab Sumedang Sambang .
Bhabinkmtibmas Kelurahan Kota Kulon memberikan bantuan sembako sekaligus berikan Himbauan Kamtibmas kepada warga masyarakat, “agar ikut serta dalam menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan tempat tinggalnya dan apabila ada hal tindak pidana silahkan langsung menghubungi Bhabinkamtibmas atau Babinsa”.
Pemerintah terus berupaya untuk memenuhi kebutuhan warga kurang mampu melalui Bansos, Kapolsek Sumedang Selatan menuturkan, “Kegiatan tersebut sebagai bentuk kepedulian Polsek Sumedang Selatan melalui Bhabinkamtibmas, supaya bisa meringankan warga kurang mampu yang rentan sakit dan juga sebagai mempererat tali Silaturahmi antara warga binaan dengan bhabinkmtibmas”.
Leave a Reply