Sumedang – Bertempat di masjid PLN Dusun Ciburaleng Rt.01 rw 01 desa sindangpakuon kec cimanggung kab sumedang.
telah dilaksanakan Kegiatan Jum’at Curhat Dalam Rangka Program Quick Wins Presisi ke pihak DKM Masji PLN desa sindangpakuon Kec.cimanggung Kab Sumedang.
Kegiatan dilaksanakan oleh.
– Kapolsek Cimanggung Kompol Karyaman D S.H M.H
– AKP Bambang Sucahyana Kanit Binmas Polsek Cimanggung
– Bhabinkamtibmàs Ds Cihanjuang Aipda Dani Ramdani
– Bahabinkamtibmas Ds Sindangpakuon Aipda Sandy Surya Lesmana
-Babinsa sertu amin
– Ketua DKM Masjid PlN bpk Asep
– Ketua RW .01 bpk OOM
– ketua RT .01 bpk TEDI
– 10 orang warga setempat
– Marbot Masjid PLN
Adapun Informasi yang di sampaikan oleh bpa Kapolsek Cimanggung kepada pihak DKM sbb:
_Selalu menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan Masjid PLN
– Apabila ada kejadian atau hal hal yang penting segera melaporkan kepada kepala Desa, Bhabinkamtibmas dan Babinsa.
-. Bijak menggunakan media sosial dan filter terkait berita Hoax.
-Agar warga setempat beserta lengunjung masjid selalu memperhatikan keamanannya jangan sampai keluar malam agar terhindar pergaulan nigatif
-Agar tidak mencoret” Pasilitas umum mau pun tembok masjid PLN
-Agar di sampaikan ke pada warga masyarakat jangan sampai ada yang memakai obat-abatan terlarang.
Adapun kegiatan Jum”at Curhat tersebut merupakan Program Bapak Kapolri terkait Quick Wins Presisi yang di sampaikan oleh masyarakat maupun pihak DKM dan warga masyarakat terkait adanya keluhan atau Aspirasi mengenai Siskamtibmas di lingkungan masyarakat baik keluhan,kritik dan saran demi terciptanya Siskamtibmas yang aman dan kondusip di wilayah Hukum Polsek Cimanggung Polres Sumedang Polda Jabar.
Dapat silaturahmi ke pihak masjid DKM dan dapat menerima apabila ada keluhan tentang keamanan di lingkungan Masjid sehingga terciptanya situasi yang aman kondusif.
Leave a Reply