Polsek Banjaran-Upaya Jalin silaturahmi yang harmonis antara polisi dan warga masyarakat juga sebagai perwujudan dekat dan bersahabat, seperti halnya yang dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Banjaran Desa Tarajusari Aiptu Moch Heri dengan melakukan sambang dialogis ke warga binaan di RT 04 RW 02 kp cipaku desa tarajusari kec.Banjaran Kab.Bandung.Selasa (08/08/2023).
Bhabinkamtibmas Aiptu Moch Heri Mengatakan Melalui sambang dialogis sebagai upaya juga menitipkan pesan untuk dapat bersama-sama menjaga situasi kamtibmas dan bisa menjadi teladan untuk masyarakat dalam mentaati seluruh peraturan dan ketentuan yang ada.ucapnya
Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo melalui Kapolsek Banjaran Kompol Heri Suryadi menjelaskan” Kegiatan sambang yang rutin di lakukan oleh bhabinkamtibmas ini menjadi salah satu metode untuk mendengar Permasalah warga dan berusaha untuk mengatasinya guna menciptakan hubungan yang harmonis dengan warga masyarakat” Ujarnya
Kapolsek Kompol Heri juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga masyarakat, sehingga diharapkan masyarakat (warga binaannya) ikut terlibat dalam menjaga keamanan di Lingkungannya sendiri, dengan demikian akan tercipta situasi yang kondusif di Lingkungan tempat tinggalnya, ujar Kapolsek Banjaran.
Leave a Reply