Nagreg, – Bhabinkamtibmas Desa Citaman, Polsek Nagreg, Polresta Bandung, Bripka Diden Robian, melakukan kunjungan ke Kampung Cipanimar, Desa Citaman, Kecamatan Nagreg, Kabupaten Bandung, Selasa (29/8/2023).
Dalam kunjungan tersebut, Bhabinkamtibmas menyambangi sejumlah pemuda dan remaja di setempat, guna diberikan pembinaan serta penyuluhan tentang pemeliharaan Kamtibmas.
Para pemuda dan remaja di imbau agar turut berpartisipasi aktif menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat, diantaranya agar menjauhi Narkoba, Miras, tidak terlibat aksi balapan liar, tawuran, maupun tindakan-tindakan lain yang melanggar hukum.
Selain itu, generasi muda juga di imbau agar bijak dalam bermedia sosial, menghindari ujaran-ujaran kebencian dan penyebaran berita hoax.
Kapolresta Bandung Kombes Pol. Kusworo Wibowo, SH, SIK, MH, melalui Kapolsek Nagreg AKP Eva Yanti SH, MH, mengatakan bahwa berbagai upaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat terus dilakukan jajarannya, “salah satunya melalui peningkatan pembinaan Harkamtibmas kepada seluruh potensi masyarakat, termasuk kalangan generasi muda,” kata AKP Eva Yanti.
“Generasi muda ini rentan, mudah terpengaruh negatif dari luar, seperti narkoba dan tindakan kriminal lainnya, sehingga akan kami pantau dan
Leave a Reply