Bhabinkamtibmas Polsek Pacet polres cianjur laksanakan kegiatan pelatihan dasar pengurangan resiko bencana (PRB)

Polres Cianjur Akbp Azhari Kurniawan melalui Kapolsek Pacet Akp Hima Rawalasi P. Mengatakan kegiatan ini di laksanakan agar para masyarakat bisa mengantisipasi bila mana terjadi bencana alam pada hari Senin (22/05/2023).

Kegiatan pelatihan ini di laksanakan oleh Aipda Engkos Koswara serta Serda Acep Agus dan juga di hadiri oleh:
-Tim BPBD Kab.Cianjur
-Kepala Desa Ciputri
-Ketua BPD Ciputri
-Staf desa Ciputri
-Ketua RT RW desa Ciputri
-Anggota Retana Desa Ciputri
-Perwakilan warga
-Kader PKK Desa Ciputri.

Dengan adanya kegiatan pelatihan dasar pengurangan resiko bencana ini di harapkan terciptanya peran aktif masyarakat dalam mengantisipasi dan kesiapsiagaan dalam mengahadapi terjadinya bencana.